FORMULASI DAN UJI PARAMETER FISIK KRIM EKSTRAK ETANOL DAUN KUBIS ALTERNATIF KRIM HERBAL ANTI INFLAMASI PADA IBU MENYUSUI

DOI: https://doi.org/10.31596/cjp.v10i1.413

Uswatun Kasanah(1), Dessy Erliani Mugita Sari(2*)

(1) Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bhakti Utama Pati
(2) Institut Teknologi Kesehatan Cendekia Utama Kudus
(*) Corresponding Author

Abstract


Daun Kubis (Brassica oleracea L. Var. Capitata F. Rubra) dikenal mempunyai aktivitas antiinflamasi, sehingga dapat dimanfaatkan sebagai obat inflamasi terutama pada ibu menyusui. Salah satu kandungan di dalam kol ungu adalah antosianin (cyanidin-3-diglucoside-5-glucoside). Senyawa ini mempunyai efek sebagai antiinflamasi untuk tubuh. Tujuan dari penelitian ini untuk membuat sediaan  krim dan mengetahui pengaruh konsentrasi ekstrak daun kubis terhadap stabilitas sifat fisik sediaan. Krim dibuat menggunakan dengan variasi konsentrasi ekstrak 10%, 15% dan 20%. Krim diuji sifat fisiknya meliputi organoleptis, homogenitas, pH, daya sebar dan daya lekat. Metode analisis yang digunakan adalah ANOVA dengan taraf kepercayaan 95%. Ekstrak etanol daun kubis menggandung senyawa flavonoid, saponin dan tanin yang diamati melalui skrining fitokimia. ekstrak kubis putih dosis 500 mg/kgbb memiliki kemampuan menghambat udem yang lebih baik dibandingkan dengan ekstrak etanol kubis dosis 250 mg/kgbb dengan dosis 750 mg/kgbb. Hasil sediaan Krim menggunakan variasi konsentrasi ekstrak menunjukkan uji sifat fisik bahwa semua formula memenuhi syarat sediaan fisik yaitu homogen, pH yang sesuai yaitu kurang dari 6, daya sebar yang sejalan dengan nilai daya lekat. Kesimpulan dari penelitian ini adalah semua formula menunjukkan hasil yang sesuai dengan persyaratan sediaan krim. 


Keywords


Daun Kubis; Inflamasi; Krim

Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract viewed : 4 times | PDF files downloaded : 1 times

References


Adi, W., & Zulkarnain, A. K. (2015). Uji Spf in Vitro Dan Sifat Fisik Beberapa Produk Tabir Surya Yang Beredar Di Pasaran, 1745(965), 275–283.

Agustina, T., Sunyoto, Agustina, A., (2014), Penetapan Kadar Tanin pada Daun Sirih Merah (Piper crocatum Ruiz dan Pav) Secara Spektrofotometri UV-Vis, Journal of Pharmacy Science, 5(1).

Apriani, dkk. (2018). Efektivitas Penanganan Kompres Daun Kubis dan Breast Care terhadap Pembengakakan Payudara Ibu Nifas. Maternal; 2(4): 238-243. Oktober 2018

Indrani, M. S. (2019). A Study To Find The Prevalence Of Breast Engorgement Among Lactating Mothers. Reproductive Medicine, Gynecology & Obstetrics, 4(2), 1–5.

Kemenkes RI. (2019). Profil Kesehatan Indonesia 2019.

Dinas Kesehatan Kabupaten (Dinkes Kab) Semarang. 2015. Profil Kesehatan Semarang 2015. Semarang: Dinkes Kab Semarang.

Dinas Kesehatan. (2016). Profil Kesehatan Provinsi Jawa Tengah 2016. Jawa Tengah: Dinas Kesehatan.

Erawati, E., Pratiwi, D., & Zaky, M. (2016). Formulation Development And Evaluation Of Physical Preparation Cream, Farmagazine. 3(1).

Gunawan, D dan Mulyani, S. (2004). Ilmu Obat Alam (Farmakologi). Jilid 1. Jakarta : Penebar Swadaya

Karjatin, A. (2016). Keperawatan maternitas. Jakarta: Kemenkes RI.

Merr, S. L., Handayani, S., & Malik, A. (2010). Penetapan Kadar Flavonoid Total Ekstrak Daun Cengkeh, Jurnal Fitofarmaka Indonesia, 3(2).

Mulyani, E., Suryadini, H., Rahmadina, R., (2022), Formulasi sediaan krim Anti Inflamasi Ekstrak Etanol Daun Rambusa (Passifloria foetida L), Jurnal Surya Medika, Vol 7 (2)

Munte, L., Runtuwene, M. R., & Citraningtyas, G. (2015). Aktivitas Antioksidan Dari Ekstrak Daun Prasman, Jurnal Ilmiah Farmasi, 4(3), 41–50.

Ningsih, I. Y. (2016). Penanganan pasca panen. Universitas Jember

Noer, S., Pratiwi, R. D., & Gresinta, E. (2010). Penetapan Kadar Senyawa Fitokimia ( Tanin , Saponin Dan Flavonoid Sebagai Kuersetin ) Pada Ekstrak Daun Inggu ( Ruta angustifolia L . ). Jurnal Ilmu-Ilmu MIPA, 19–29.

Novitasari, Anik, E., & Putri, Dinda, Z. (2016). Isolasi Dan Identifikasi Saponin Pada Ekstrak Daun Mahkota Dewa Dengan Ekstraksi Maserasi, Jurnal Sains, 6(12), 10–14

Nurjanah, S, N dkk. (2013). Asuhan Kebidanan Postpartum. Refika Aditama. Bandung

Palupi, S., & Amzinah. (2015). Kadar Tanin Dari Kulit Buah Pisang Masak ( Musa paradisiaca L.) Secara Spektrofotometri dan Permanganometri, Jurnal Ilmiah mahasiswa Farmasi Surabaya , 4(1), 1–16

Ratnawati, A. 2017. Asuhan keperawatan maternitas (1st ed.). Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Rina Wahyuni,, Guswandi, H. R. (2014). Pengaruh Cara Pengeringan Dengan Oven, Kering Angin Dan Cahaya Matahari Langsung Terhadap Mutu Simplisia Herba Sambiloto. Jurnal Farmasi Higea, 6(2).

Reeder Sharon.J, Martin Leonide.L, K. D.-G. (2012). Keperawatan maternitas (18th ed.). Jakarta: EGC.

Roberta F.D, L. C. (2014). Maternal-newborn nursing (second). Philadelphia: F.A. Davis Company.

Salat, Sri, Yunita, Suraida. Pengaruh Stres Post Partum Terhadap Pembengkakan Payudara Pada Ibu Menyusui Di Desa Matanair. Jurnal Ilmu Kesehatan Vol.4 No.1

Saraung, Mitrami, Widiastuti., Rompas, Sefti., & Bataha, Yolanda B. (2017). Analisis Faktor-Faktor Yang Berhubungan dengan Produksi ASI pada Ibu Postpartum Di Puskesmas Ranotana Weru. e-Jurnal Keperawatan (e-Kp) Volume 5 Nomor 2, Agustus 2017.

Sari, Vitria Komala dan Putri, Riska Nelda. (2020). Efektivitas Kompres Daun Kubis dan Breast Care terhadap Pengurangan Pembengkakan Payudara pada Ibu Nifas. Maternal Child Health Care Journal. 2(2); 1-12. Juli 2020.

Sinko, P. J., (2011), Martins Physical Pharmacy and Pharmaceutical Sciences, The state University of New Jersey: Rutgers, hal 976-982

Umar, M. R. (2006). Keanekaragaman Spesies Tumbuhan Berhasiat Obat Yang Dimanfaatkan Masyarakat Desa Paselloreng, Kabupaten Wajo.

Umar, M. R. (2006). Keanekaragaman Spesies Tumbuhan Berhasiat Obat Yang Dimanfaatkan Masyarakat Desa Paselloreng, Kabupaten Wajo.

Wulandari, S. S., Runtuwene, M. R. J., & Wewengkang, D. S. (2017). Aktivitas Perlindungan Tabir Surya Secara In Vitro Dan In Vivo Dari Krim Ekstrak Etanol Daun Soyogik ( Saurauia bracteosa DC ), 6(3), 147–156.

Yanuarti, R., Nurjanah, Anwar, E., & Pratama, G. (2017). Kandungan Senyawa Penangkal Sinar Ultra Violet dari Ekstrak Rumput Laut Eucheuma cottonii dan Turbinaria conoides. Biosfera, 34(2), 51–58. https://doi.org/10.20884/1.mib.2017.34.2.467.

https://www.who.int/indonesia/news/events/world-breastfeeding-week/2023

https://www.badankebijakan.kemkes.go.id/angka-stunting-tahun-2022-turun-menjadi-216-persen/




DOI: https://doi.org/10.31596/cjp.v10i1.413

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Journal Indexed by:

Google ScholarGarudaSINTA Dimensions Crossref

Copyright of Cendekia Journal of Pharmacy. ISSN: 2599-2163 (Print) dan 2599-2155 (Online).

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 2.0 Generic License. Web
Analytics View My Stats